Praktisi kesehatan sekaligus pendakwah itu memberikan catatan, pola makan tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing.
Adapun ramuan-ramuan alami yang dikonsumsi dapat membantu memperbaiki jantung dan ginjal.
"Yang paling penting adalah asupan Anda di saat berbuka dan sahur tercukupi," ucap dr Zaidul Akbar.
Di akhir video, ia menekankan yang terpenting dari semuanya adalah berdoa kepada Allah SWT agar wasilah puasa dapat menyembuhkan penyakit dan menyehatkan badan.