Ambisi Erick Thohir Jadikan Timnas Indonesia Tuan Rumah Piala Asia 2031

Selasa 04 Mar 2025, 13:49 WIB
Erick Thohir berambisi jadikan Timnas Indonesia Piala Asia 2031 (Sumber: X/ Erick Thohir)

Erick Thohir berambisi jadikan Timnas Indonesia Piala Asia 2031 (Sumber: X/ Erick Thohir)

Indonesia berpeluang menjadi tuan rumah karena memiliki sejumlah stadion yang bisa direnovasi untuk memenuhi syarat taraf internasional.

Sebut saja Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta International Stadium (JIS), Stadion Manahan, Solo dan masih banyak lagi bisa menjadi alternatif untuk dipilih sebagai bagian dari penyelenggara.

Jika beberapa Stadion tersebut lolos dalam seleksi maka penyelenggaraan bisa dilakukan dan sangat menguntungkan bagi tuan rumah.

Baca Juga: Timnas Sepak Bola Pantai Indonesia Siap Tempur di AFC Beach Soccer 2025

Hal ini bisa membuat Garuda Nusantara adalah secara langsung ke turnamen tersebut tanpa harus mengikuti ajang kualifikasi.

Oleh sebab itu PSSI sedang melakukan cara untuk mempertemukan titik terang mengenai kemungkinan Indonesia bisa menjadi tuan rumah.

Berita Terkait
News Update