Aplikasi Bank Jago, diklaim kerap menawarkan bonus hingga Rp50.000 untuk setiap teman yang berhasil Anda ajak bergabung dan memenuhi syarat yang ditentukan.
Anda dapat mengundang teman hingga 10 teman setiap bulannya, sehingga potensi bonus maksimal adalah Rp500.000 per bulan.
Dengan mengajak teman mengunduh aplikasi GoPay melalui tautan yang Anda bagikan dan melakukan upgrade ke GoPay Plus, Anda dan teman Anda masing-masing berkesempatan akan mendapatkan Rp10.000 saldo GoPay.
Anda bisa mengundang teman hingga 15 teman, sehingga total bonus yang bisa Anda peroleh adalah Rp150.000.
- Allo Bank
Aplikasi Allo Bank kerap dikalaim menawarkan reward Rp25.000 jika teman yang Anda undang membuka Allo Grow atau Allo Deposito dan menahan saldo selama periode yang ditentukan.
- DepositoBPR by Komunal
Program "Ajak Teman Dapat Bonus" diklaim akan memberikan komisi Rp50.000 per teman yang Anda ajak membuka deposito baru menggunakan kode referral Anda.
Tidak hanya itu, Anda juga akan mendapatkan bonus kelipatan Rp250.000 setiap mengajak 5 teman dengan total jumlah deposito mencapai Rp100.000.000.
- SeaBank
SeaBank memberikan bonus Rp25.000 untuk setiap teman yang berhasil Anda ajak menggunakan kode referral, dengan syarat teman tersebut menabung minimal Rp50.000 dan menahan saldo tersebut selama 3 hari.
Anda dapat mengundang hingga 200 teman, dengan total bonus maksimal Rp5.000.000.
Harap diingat bahwa setiap program memiliki syarat dan ketentuan yang berbeda. Disarankan untuk membaca dan memahami ketentuan tersebut sebelum mengikuti program referral.
DICLAIMER: Informasi dalam artikel ini disajikan untuk tujuan informasi saja dan tidak dapat dianggap sebagai nasihat keuangan, investasi, atau rekomendasi resmi. Besaran bonus, syarat, dan ketentuan program referral dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan masing-masing aplikasi. Pengguna disarankan untuk selalu memeriksa informasi terbaru langsung dari situs resmi atau aplikasi terkait sebelum mengikuti program referral.