Menjalani Hari-hari Pertama Puasa Ramadhan dengan Nyaman

Minggu 02 Mar 2025, 05:46 WIB
Ilustrasi, puasa Ramadhan juga mengubah pola tidur, terutama karena adanya ibadah sahur dan tarawih. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Ilustrasi, puasa Ramadhan juga mengubah pola tidur, terutama karena adanya ibadah sahur dan tarawih. (Sumber: Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Olahraga ringan seperti jalan santai atau stretching bisa menjadi pilihan agar tubuh tetap bugar tanpa menguras terlalu banyak energi.

Mengatasi Tantangan Mental dan Emosional

Selain tantangan fisik, puasa juga menuntut ketahanan mental dan emosional. Rasa lapar dan haus dapat mempengaruhi emosi, membuat seseorang lebih mudah merasa lelah atau mudah marah.

Oleh karena itu, menjaga ketenangan hati dan memperbanyak ibadah seperti membaca Al-Qur’an dan berdzikir dapat membantu mengendalikan emosi selama berpuasa.

Adaptasi di awal-awal puasa Ramadhan memang membutuhkan waktu, tetapi dengan pola makan yang baik, manajemen waktu tidur yang tepat, serta menjaga aktivitas fisik dan mental, puasa dapat dijalani dengan lebih nyaman.

Seiring berjalannya waktu, tubuh akan terbiasa dan justru merasa lebih segar serta bersemangat dalam menjalani ibadah di bulan yang penuh berkah ini.

Berita Terkait

News Update