Suzuki APV Arena Mobil Pilihan Keluarga Terbaik, Cek Informasi Selengkapnya

Sabtu 01 Mar 2025, 23:32 WIB
Suzuki APV Arena masih diminati banyak orang hingga saat ini karena fitur dan spesifikasinya. (Sumber: auto.suzuki.co.id)

Suzuki APV Arena masih diminati banyak orang hingga saat ini karena fitur dan spesifikasinya. (Sumber: auto.suzuki.co.id)

Berikut adalah harga Suzuki APV Arena 2025 yang dapat Anda simak:

  • Suzuki APV Arena SGX 2025: Rp250.250.000
  • Suzuki APV Arena GE 2025: Rp224.700.000
  • Suzuki APV Arena GL: Rp232.900.000

Silakan simak juga informasi lebih lanjut terkait spesifikasi Suzuki APV Arena 2025 sebagai berikut ini.

Spesifikasi Suzuki APV Arena 2025

  1. Tenaga maksimum: 105 PS/6.000 rpm
  2. Torsi maksimum: 126 Nm/3.000 rpm
  3. Suspensi depan: (Mac Pherson Strut)
  4. Suspensi belakang: (3-link rigid axle with coil spring)
  5. Jenis bahan bakar: Bensin
  6. Transmis: Manual

Dengan harga yang tidak terlalu mahal dan fitur yang didapatkan, membuat Suzuki APV Arena 2025 diminati oleh banyak orang, dari dulu hingga sekarang.

Demikian informasi seputar harga dan juga spesifikasi Suzuki APV Arena 2025 yang dapat Anda simak.

Berita Terkait

News Update