Sholat menjadi sarana komunikasi para nabi dengan Allah SWT sebagai bentuk ketaatan hingga akhir hayat.
Pada dasarnya, sholat yang dilakukan oleh para nabi sebelum Rasulullah SAW memiliki konsep yang sama yakni sebagai bentuk ibadah dan komunikasi dengan Allah.
Namun, dalam segi cara, jumlah rakaat, dan teknis pelaksanaannya berbeda dari sholat sesuai syariat Islam saat ini.