Kini, hobi baca bisa menghasilkan uang. Baca Plus memberikan poin setiap kamu membaca artikel hingga tuntas.
Sambil menambah wawasan, dompet elektronik kamu ikut terisi. Aplikasi ini cocok bagi kamu yang suka belajar hal baru sambil dapat penghasilan tambahan.
- Helo
Helo, platform media sosial yang sedang hits, menawarkan kesempatan untuk mendapatkan saldo DANA gratis.
Baca Juga: Saldo DANA Gratis Rp200.000 dari DANA Kaget, Klaim Sekarang via Aplikasi Penghasil Uang Berikut Ini
Unggah foto, video, atau artikel kamu bisa menghasilkan uang gratis. Ada pula bonus harian dan referral yang bisa bikin saldo DANA kamu makin melimpah.
- Aplikasi Survei Online
Tidak hanya aplikasi hiburan, aplikasi survei online juga bisa dijadikan sumber pendapatan berupa saldo DANA gratis.
Ada banyak aplikasi kayak Toluna, YouGov, dan Survey Junkie yang menawarkan imbalan berupa saldo DANA. Cukup isi survei singkat, kamu bisa dapat poin yang bisa ditukarkan.
Mudah sekali, bukan? Pada 2025 ini, kamu bisa memperoleh saldo DANA gratis dair aplikasi penghasil uang.
Disclaimer: Penghasilan dari aplikasi-aplikasi di atas dapat bervariasi tergantung pada aktivitas pengguna dan kebijakan masing-masing aplikasi.
Pengguna disarankan untuk berhati-hati dan bijak dalam menggunakan aplikasi-aplikasi ini serta membaca syarat dan ketentuan yang berlaku sebelum menggunakannya. Kami tidak bertanggung jawab atas kerugian atau masalah yang mungkin timbul akibat penggunaan aplikasi-aplikasi tersebut.