PSSI Datangkan Jordi Cruyff, Timnas Indonesia Siap Terapkan Filosofi Permainan Total Football dan Tiki Taka Barcelona?

Kamis 27 Feb 2025, 14:12 WIB
Jordi Cruyff ditunjuk sebagai penasihat teknis Timnas Indonesia. (Sumber: PSSI)

Jordi Cruyff ditunjuk sebagai penasihat teknis Timnas Indonesia. (Sumber: PSSI)

Dengan demikian, besar kemungkinan kalau Jordi Cruyff akan memberikan sentuhan baru bagi permainan timnas.

Baca Juga: Erick Thohir Beri Target ke Timnas Indonesia U17, Mampu Lolos ke Piala Dunia U17 2025

Strategi Kombinasi Filosofi Sepak Bola Eropa

Dengan hadirnya Jordi Cruyff, Timnas Indonesia kini mengadopsi kombinasi filosofi tiki-taka dari Barcelona dan total football ala Belanda.

Strategi ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas permainan Timnas agar lebih agresif, menyerang, dan mampu bersaing di tingkat internasional.

Selain itu, PSSI juga masih berusaha mendatangkan beberapa pemain keturunan lain, seperti Emiliano Jonathan (FC Utrecht), Jayden Oosterwolde (Fenerbahçe), Zéro Reyna (Crystal Palace).

Kehadiran mereka disebut-sebut dapat memperkuat lini tengah dan pertahanan Timnas Indonesia.

Berita Terkait
News Update