Jebolan AC Milan Bakal Merapat ke JDT, Jadi Rekan Jordi Amat Bek Timnas Indonesia

Kamis 27 Feb 2025, 19:56 WIB
Samuel Castillejo bakal gabung JDT, jadi rekan bek Timnas Indonesia, Jordi Amat. (Sumber: Transfermarkt)

Samuel Castillejo bakal gabung JDT, jadi rekan bek Timnas Indonesia, Jordi Amat. (Sumber: Transfermarkt)

Sementara itu, nilai pasar eks jebolan AC Milan ini juga sangat masuk akal sebesar Rp8,69 miliar saja.

Bahkan harganya tersebut masih lebih rendah ketimbang bek Timnas Indonesia, Jordi Amat yang ada di angka Rp13,04 miliar.

Padahal di masa prime, nilai pasar Samuel Castillejo ini sempat menyentuh angka Rp312 miliar saat diboyong AC Milan dari Villareal pada tahun 2018.

Berita Terkait
News Update