Tertutup Longsor, Jalur Cipeundeuy-Cikalongwetan Lumpuh Total

Rabu 26 Feb 2025, 12:28 WIB
Petugas BPBD KBB dan warga berjibaku membersihkan material longsor di Jalan Raya Kampung Tugu RW 14 Desa Ciharashas, Kecamatan Cipeundeuy, Rabu 26 Februari 2025. (Sumber: Poskota/Gatot Poedji Utomo)

Petugas BPBD KBB dan warga berjibaku membersihkan material longsor di Jalan Raya Kampung Tugu RW 14 Desa Ciharashas, Kecamatan Cipeundeuy, Rabu 26 Februari 2025. (Sumber: Poskota/Gatot Poedji Utomo)

"Langkah ini diambil sebagai mitigasi bencana susulan," ucapnya.

Atas peristiwa itu, Agus mengimbau masyarakat untuk senantiasa waspada terhadap potensi bencana yang bisa datang kapan saja. Terkebih saat ini kondisinya telah masuk musim hujan.

"Saya harap masyarakat untuk tetap waspada sebab, bencana bisa datang kapan saja. Kalau untuk potensinya, bisa saja banjir, longsor, bahkan sampai terjadi angin puting beliung," pungkasnya.

Berita Terkait
News Update