Syarat dan Proses Top Up KUR BRI, Apakah Perlu Survei Kembali?

Rabu 26 Feb 2025, 22:41 WIB
Mau top up KUR BRI? Temukan syarat dan proses lengkapnya, serta apakah perlu survei ulang sebelum pinjaman cair.
(Sumber: BRI)

Mau top up KUR BRI? Temukan syarat dan proses lengkapnya, serta apakah perlu survei ulang sebelum pinjaman cair. (Sumber: BRI)

Debitur harus bebas dari kewajiban pinjaman di bank lain.

Baca Juga: UMKM Terhambat Modal? Ajukan Kredit KUR BRI 2025, Ketahui Syarat dan Prosedurnya

Proses top up pinjaman KUR BRI memang memerlukan survei ulang untuk memastikan bahwa pinjaman yang diberikan digunakan dengan baik dan usaha nasabah masih berjalan.

Pastikan Anda memenuhi persyaratan yang telah disebutkan agar proses top up dapat berjalan dengan lancar.

Semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda.

Berita Terkait
News Update