Game ini sangat sederhana bahkan anak SD pun bisa memainkannya.
Tinggal lepaskan burung sesuai dengan warna yang benar, dan pastikan kalian melakukannya sebelum waktu habis.
Baca Juga: Daftar Langsung Tarik Saldo DANA Gratis Rp140.000 Lewat Aplikasi Penghasil Uang, Pakai Sebelum Viral
Waktu hitung mundur ada di pojok kanan atas, jadi pastikan kamu menyelesaikan tugas tepat waktu.
Semakin tinggi level yang kamu capai, semakin sulit juga tantangannya, namun koin yang didapat juga semakin banyak.
Setelah berhasil mengumpulkan koin, kamu bisa menukarkannya menjadi saldo DANA.
Selain itu, ada juga fitur absen harian yang memberikan koin tambahan, serta menonton iklan untuk mendapatkan reward tambahan.
Kamu juga bisa mendapatkan reward setelah menyelesaikan level.
Jadi, semakin sering kamu bermain, semakin banyak koin yang akan terkumpul.
Penarikan Saldo dari Game Penghasil Uang
Selain menggunakan koin, kamu juga bisa menarik uang gratis dalam bentuk rupiah.
Untuk penarikan menggunakan koin, kamu bisa memilih opsi penarikan mulai dari Rp150.000.
Untuk penarikan dalam bentuk rupiah, kamu dapat menarik saldo mulai dari Rp550.000 hingga Rp825.000.