POSKOTA.CO.ID - Cukup dengan mengunduh aplikasi penghasil uang, kamu bisa mendapatkan bonus saldo DANA gratis ratusan ribu.
Meraih uang gratis ternyata bisa dilakukan dengan memanfaatkan beberapa aplikasi yang diinstal dari Play Store atau App Store.
Saat ini, sudah banyak aplikasi yang memberikan imbalan kepada penggunanya berupa koin yang dapat ditukar menjadi uang atau saldo e-wallet.
Pengguna hanya perlu menyelesaikan misi atau tugas tertentu di dalam aplikasi, lalu akan ada imbalan yang masuk.
Baca Juga: Klaim Saldo Dana Gratis Rp287.000 dari Aplikasi Cross, Cek Caranya di Sini
Beberapa tugas tersebut contohnya mengisi survei, menonton video, menyelesaikan permainan tertentu, hingga membaca novel.
Kamu hanya perlu memilih aplikasi yang sesuai dengan kesukaan atau sesuai minat agar terasa enjoy saat dimainkan.
Sebelum Mengunduh
Namun, sebelum mengunduh aplikasi, kamu harus memastikan terlebih dahulu kredibilitasnya. Lihat penilaian dan ulasan dari pengguna lain.
Pastikan aplikasi yang kamu mainkan adalah resmi, terpercaya, dan benar-benar terbukti membaya penggunanya.
Untuk berhati-hati hindari aplikasi yang meminta deposit atau aplikasi yang mengandung unsur pinjaman online (pinjol).
Cara Klaim Saldo DANA Gratis
Berikut langkah-langkah klaim saldo DANA gratis dengan total Rp270.000 dari aplikasi penghasil uang.
- Unduh dan instal aplikasi penghasil uang
- Daftar sebagai pengguna baru
- Mulai bermain dan selesaikan misi
- Kumpulkan koin sebanyak-banyaknya
- Tukarkan koin dengan saldo e-wallet DANA
- Saldo DANA gratis akan cair apabila kamu memenuhi segala ketentuan