POSKOTA.CO.ID - Video Bokeh masih menjadi salah satu video favorit pengguna internet, terutama mereka yang senang dengan fotografi dan videografi.
Bagi yang belum tahu, video bokeh merupakan sebuah video yang memiliki efek blur pada tampilannya.
Video jenis ini banyak digemari oleh para penikmat fotografi lantaran terlihat estetik dan juga profesional.
Bokeh sendiri berasal dari bahasa Jepang, "boke" yang mempunyai arti "blur", "kabur", ataupun "tidak nampak jelas".
Baca Juga: Nonton Video Bokeh Full HD Gratis hingga Puas dan Privasi Terjaga, Mudah Banget!
Dari kata itu lah, video bokeh kemudian diartikan sebagai video yang memiliki latar belakang atau depan yang blur atau buram, sementara bagian objek utama tetap fokus.
Hasil buram yang didapat dari efek bokeh menjadikan tampilan video atau foto terlihat semakin ciamik dan enak dilihat.
Itulah mengapa setiap sejumlah orang gemar nonton video bokeh di internet untuk melihat estetika dalam video tersebut dan juga cara menghasilkan foto dengan baik.
Untuk nonton video bokeh, ada banyak browser yang dapat digunakan dengan mudah, misalnya seperti Google Chrome atau Safari.
Namun, sayangnya tidak semua browser mampu membuka situs-situs yang menampilkan video bokeh.
Sebagian situs biasanya tidak dapat dibuka karena terkena pemblokiran ataupun pembatasan wilayah yang diterapkan.