Geger Isu Mie Gacoan Disegel karena Mengandung Minyak Babi, Netizen: 100 Persen Halal

Selasa 25 Feb 2025, 14:34 WIB
Mie Gacoan disebut mengandung minyak babi, apakah benar? (Sumber: Instagram/@soalpalu)

Mie Gacoan disebut mengandung minyak babi, apakah benar? (Sumber: Instagram/@soalpalu)

“Halal 100 Persen,” ujar akun @am*** dalam kolom komentar.

“HALAL YGY. JGAN GAMPANG TERMAKAN HOAX,” ujar @is***.

Fakta Video Viral Mie Gacoan di Serpong Disegel

Setelah melakukan penelusuran di media sosial, ternyata video tersebut telah viral pada tahun 2023 di media sosial. Namun, pada saat itu Mie Gacoan disegel bukan karena terdapat kandungan minyak babi di dalamnya, melainkan terkait penaaman menu.

“Finally, Sistem Jaminan Halal manufacturing yang udah ditunggu-tunggu terbit juga, apalagi masuk kategori Excellent atau Sangat Baik. Jadi makin percaya kan sama jago-nya mie,” tulis pihak Mie Gacoan di akun TikTok resminya @miegadoanofficial pada 1 Desember 2023.

Direktur Pesta Pora Abadi, Harris Kristanto pada 2023 lalu, di tengah polemik sertifikat halal Mie Gacoan, dia mengaku restoran tersebut sudah menerima sertifikat halal dari MUI dan aman dikonsumsi.

Demikian informasi yang dapat Anda simak terkait Mie Gacoan yang dituding mengandung minyak babi.

Berita Terkait

News Update