Dengan memanfaatkan aplikasi-aplikasi ini, pengguna dapat mengumpulkan saldo DANA secara bertahap dan mencairkannya dengan mudah.
Cara Dapatkan Saldo DANA Gratis dari Aplikasi
- Menggunakan Aplikasi Penghasil Saldo DANA
Ada beberapa aplikasi yang diklaim kerap memberikan reward berupa saldo DANA setelah menyelesaikan tugas tertentu, seperti:
- BuzzBreak (membaca berita dan mengundang teman)
- Cashzine (membaca berita dan mengumpulkan poin)
- Snack Video (menonton video dan menyelesaikan misi harian)
- TikTok Lite (mengundang teman dan menonton video)
- Hago (bermain game dan mengumpulkan koin yang bisa ditukar)
- Mengikuti Event dan Giveaway
Ada banyak kreator di YouTube, Instagram, dan TikTok sering mengadakan giveaway saldo DANA.
Pastikan untuk mengikuti akun resmi DANA di media sosial karena mereka sering mengadakan event berhadiah saldo gratis.
- Menggunakan Kode Referral
Beberapa aplikasi bahkan ada yang memberikan saldo DANA jika kamu mengundang teman menggunakan kode referral, seperti TikTok, Snack Video, atau Neo+ Bank.
Setelah temanmu mendaftar dan menggunakan aplikasi, kamu akan mendapatkan komisi dalam bentuk saldo.
- Mengikuti Survey dan Misi Online
Google Opinion Rewards (menyelesaikan survey berhadiah saldo)
YouGov (mengisi survei dan menukarkan poin dengan saldo)
Toluna (menjawab pertanyaan dan mendapatkan hadiah)
- Cashback dan Promo dari DANA
Gunakan DANA untuk bertransaksi dan sering ada promo cashback yang bisa dikonversi kembali menjadi saldo.