BLT BBM 2025 kapan cair?
Berdasarkan informasi terbaru, jadwal pencairan BLT BBM 2025 belum dirilis oleh pemerintah.
Hingga bulan Februari ini, pencairan dana bansos BLT BBM 2025 belum ada pergerakan. Begitu pula dengan nominal yang akan diberikan oleh pemerintah.
Baca Juga: Informasi Terbaru Pencairan BLT BBM Tahap 1 Tahun 2025 Segera Dimulai, Cek Selengkapnya!
Sebagai informasi, berikut adalah kriteria penerima BLT BBM 2025:
Kriteria penerima BLT BBM 2025
1. Berasal dari keluarga kurang mampu.
2. Bukan tergolong dari PNS, TNI, dan POLRI.
3. Sudah terdaftar di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) Kementerian Sosial.
4. Memiliki penghasilan di bawah Rp3.500.000 per bulan.
Itulah informasi mengenai BLT BBM 2025.