POSKOTA.CO.ID - Siapa yang tidak tertarik untuk mendapatkan saldo DANA gratis hingga Rp115.000 dari Google? Simak selengkapnya di sini.
Tidak perlu mencantumkan data apapun seperti identitas sensitif hingga Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau dokumen lainnya.
Terlebih, Anda bisa memanfaatkan waktu luang hanya dengan mengisi sebuah survey menggunakan smartphone yang sudah terhubung ke jaringan internet.
Salah satunya yakni dengan aplikasi Google Opinion Rewards yang memungkinkan penggunanya akan mendapatkan uang secara gratis dengan mudah.
Baca Juga: Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis dari Google Tanpa Nonton Iklan dan Undang Teman!
Cukup dengan mengisi sebuah survei yang langsung dimuat oleh Google untuk para pengguna internet. Pengguna hanya perlu mengisi survei dengan jujur dan teliti yang sudah disediakan secara gratis oleh Google Opinion Rewards.
Setiap survey yang diisi oleh pengguna, akan dibayar dollar dan dapat dikonversikan ke dalam rupiah melalui rekening Bank dan dompet elektronik seperti DANA.
Lantas, bagaimana cara untuk mendapatkan uang dari Google Opinion Rewards? Simak selengkapnya di sini.
Cara Klaim Saldo DANA Gratis dari Google
Baca Juga: Ternyata dari Google Bisa Hasilkan Saldo DANA Gratis, Cek Informasi Lengkapnya di Sini!
Terdapat cara mudah untuk mendapatkan uang secara gratis yang dapat masuk langsung ke akun dompet elektronik Anda, sebagai berikut:
- Install aplikasi Google Opinion Rewards di PlayStore atau AppStore.
- Pastikan menunggu pemasangan selesai di perangkat Anda.
- Buka aplikasi Google Opinion Rewards.
- Registrasi akun menggunakan alamat email yang aktif.
- Kemudian, ikuti beberapa instruksinya.
- Lalu, pilih beberapa survei yang tersedia sesuai dengan yang diminati.
- Selesaikan misi mengisi survei dengan jujur dan teliti.
- Jika sudah, saldo DANA akan bisa Anda kantongi dan dapat dicairkan.
Semakin rutin dan banyak survei yang diisi, akan semakin banyak dan berkumpul juga uang gratis yang didapatkan.