Mudik Gratis 2025 dari DKI Jakarta dan Bandung, Daftar Sekarang!

Senin 24 Feb 2025, 08:54 WIB
Mudik Gratis 2025 dari DKI Jakarta dan Bandung, Daftar Sekarang! (Poskota/Ahmad Tri Hawaari)

Mudik Gratis 2025 dari DKI Jakarta dan Bandung, Daftar Sekarang! (Poskota/Ahmad Tri Hawaari)

Jawa Tengah: Tegal, Pekalongan, Sragen, dan tujuh kota lainnya

Daerah Istimewa Yogyakarta

Jawa Timur: Blitar, Malang, dan tiga kota lainnya

Jadwal pendaftaran dan keberangkatan mudik gratis Lebaran 2025 dari Pemprov DKI Jakarta akan diumumkan pada awal Maret 2025.

Baca Juga: Ruas Tol Fungsional yang Akan Dibuka untuk Mudik Lebaran 2025, Simak Daftarnya

Program mudik gratis Bandung

Di sisi lain, program mudik gratis di Bandung diselenggarakan oleh salah satu perusahaan BUMN, yakni Bio Farma.

Waktu dan Cara Pendaftaran

Pendaftaran mudik gratis 2025 dari Biofarma dibuka mulai dari 24 Februari-7 Maret 2025.

Anda bisa mendaftar di link https://bit.ly/MudikAmanBiofarma25.

Baca Juga: Link dan Rute Mudik Gratis Bio Farma Tahun 2025, Cek Lengkapnya di Sini!

Tahapan kegiatan mudik gratis 2025

24 Februari-7 Maret 2025: Pendaftaran online (ditutup jika kuota sudah penuh)

10-14 Maret 2025: Verifikasi data

17-21 Maret 2025: Registrasi ulang via online

Berita Terkait
News Update