Baca Juga: Harga Bitcoin Hari Ini: Mata Uang Kripto Utama Alami Penurunan, Cadangan BTC Naik 8.000 Persen
Adanya arus masuk investor institusional bahkan membuat manipulasi harga ini lebih dimungkinkan dibanding siklus sebelumnya.
Meski terjadi tekanan harga, para analis tetap memprediksi bahwa Bitcoin akan mampu menembus USD 150.000 pada kuartal kedua tahun 2025.