Setelah aplikasi terpasang, lakukan pendaftaran menggunakan nomor HP aktif atau email. Beberapa aplikasi juga meminta verifikasi identitas untuk memastikan akun yang dibuat valid.
Biasanya, aplikasi menawarkan berbagai tugas sederhana untuk mendapatkan saldo DANA, seperti:
- Mengundang teman untuk bergabung
- Menonton video atau iklan
- Mengisi survei
- Menggunakan aplikasi dalam jangka waktu tertentu
Baca Juga: Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis hingga Rp100.000 Tercepat dan Tanpa Modal
- Kumpulkan Poin atau Reward
Setiap tugas yang diselesaikan akan memberikan poin atau reward. Pastikan kamu mengumpulkan poin hingga mencapai jumlah yang bisa ditukarkan dengan saldo DANA.
- Tukar Poin dengan Saldo DANA
Setelah poin cukup, masuk ke menu penukaran dan pilih metode pencairan saldo ke akun DANA. Proses ini biasanya memerlukan waktu beberapa jam hingga beberapa hari tergantung aplikasi yang digunakan.
- Cek Saldo DANA Kamu
Jika penukaran berhasil, saldo akan langsung masuk ke akun DANA kamu. Kamu bisa menggunakannya untuk berbagai keperluan, seperti beli pulsa, bayar tagihan, atau transfer ke rekening lain.
Selamat mencoba! Pastikan kamu selalu menggunakan aplikasi yang terpercaya dan tidak membagikan informasi pribadi yang sensitif demi keamanan akun kamu.
DISCLAIMER: Artikel ini merupakan informasi yang bersifat umum dan tidak bertanggungjawab atas kegagalan dalam mendapatkan saldo dana. Pastikan lakukan riset sebelum memutuskan menggunakan aplikasi.