Bayi Mungil Terbungkus Paper Bag Tergeletak Depan Warteg di Pamulang Tangsel

Sabtu 22 Feb 2025, 21:05 WIB
Ilustrasi bayi. (Sumber: Freepik/jcomp)

Ilustrasi bayi. (Sumber: Freepik/jcomp)

Berdasarkan keterangan dokter jaga, bayi tanpa identitas itu diperkirakan lahir enam jam sebelum ditemukan. Berat badan bayi 2350 gram, panjang badan bayi 46.5 centimeter.

"Pelaku (pembuang) bayi masih lidik. Kasus ini ditangani oleh Polsek Pamulang," kata dia.

Berita Terkait
News Update