Jangan Ajukan Pinjol Ilegal Kalau Tak Mau Kena Masalah, Ini Risikonya

Jumat 21 Feb 2025, 19:20 WIB
Ilustrasi waspada terhadap jeratan pinjol ilegal. (Freepik)

Ilustrasi waspada terhadap jeratan pinjol ilegal. (Freepik)

Jika ingin mengajukan pinjaman online, pastikan kemampuan finansial Anda cukup untuk melunasi utang pinjamannya. Hal ini penting agar Anda terhindar dari galbay.

4. Hindari godaan untuk meminjam untuk kebutuhan konsumtif:

Penggunaan pinjol tidak disarankan untuk kebutuhan yang tidak perlu. Pastikan Anda hanya menggunakan pinjaman ini untuk keperluan mendesak.

5. Laporkan pinjol ilegal:

Ada banyak aplikasi pinjaman online yang beredar, namun tidak semuanya memiliki izin resmi. Jika Anda menemukan adanya pinjol ilegal, segera laporkan ke pihak berkepentingan seperti OJK.

Berita Terkait
News Update