Cek Cicilan Terendah Pinjaman KUR BNI 2025 Rp500 Juta, Berikut Tabel Angsurannya Secara Lengkap

Kamis 20 Feb 2025, 19:30 WIB
Limit pinjaman KUR BNI 2025 sampai dengan Rp500 juta. Mari cek cicilan terendahnya sekaligus tabel angsuran hingga 60 bulan secara lengkap di sini. (Sumber: Wikimedia Commons)

Limit pinjaman KUR BNI 2025 sampai dengan Rp500 juta. Mari cek cicilan terendahnya sekaligus tabel angsuran hingga 60 bulan secara lengkap di sini. (Sumber: Wikimedia Commons)

POSKOTA.CO.ID - Cek di sini seberapa besar cicilan terendah dari pinjaman KUR BNI 2025 dengan plafon maksimal Rp500 juta. Berikut ini secara lengkap tabel angsurannya.

PT Bank Negara Indonesia Tbk atau BNI menawarkan program KUR bagi pelaku UMKM yang membutuhkan investasi dan meluaskan jaringan bisnisnya.

Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah peminjaman uang untuk membantu pembiayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Salah satu sumber pembiayaan alternatif yang memiliki bunga rendah dan tenor panjang.

Baca Juga: Cicilan Terendah KUR Mandiri 2025: Tabel Angsuran Mulai dari Rp1-500 Juta dengan Tenor Panjang hingga 60 Bulan

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto mengatakan pemerintah menargetkan penyaluran KUR 2025 sebesar Rp300 triliun.

Maka dari itu, BNI termasuk bagian dari program tersebut dan membantu para pengusaha mikro, kecil, dan menengah yang membutuhkan modal.

Tabel Angsuran KUR BNI 2025 Plafon Rp500 Juta

Baca Juga: Bank Mandiri Miliki Berbagai Jenis KUR yang Bisa Diajukan Pinjaman Saldo Dana untuk Mengembangkan UMKM, Begini Informasinya

- Angsuran 12 bulan: Rp44.166.667

- Angsuran 18 bulan: Rp30.277.778

- Angsuran 24 bulan: Rp23.333.333

- Angsuran 36 bulan: Rp16.388.889

Berita Terkait

News Update