Ari Lasso Jadi Korban Salah Sasaran Penagihan Pinjol, Diancam Sebar KTP

Kamis 20 Feb 2025, 15:15 WIB
Ari Lasso menjadi korban salah sasaran penagihan pinjaman online (pinjol). (Sumber: Instagram/@ari_lasso)

Ari Lasso menjadi korban salah sasaran penagihan pinjaman online (pinjol). (Sumber: Instagram/@ari_lasso)

Beberapa netizen juga mempertanyakan bagaimana kontak Ari Lasso bisa tercatat sebagai penjamin.

Baca Juga: Kronologi Penangkapan Fariz RM terkait Kasus Dugaan Penyalahgunaan Narkotika

Dengan kejadian ini, Ari Lasso mengingatkan pentingnya menjaga privasi identitas pribadi agar terhindar dari berbagai risiko, seperti pencurian identitas, penipuan, hingga kerugian finansial.

Ia juga menyarankan agar masyarakat lebih berhati-hati dalam membagikan data pribadi kepada pihak yang tidak dikenal.

Kisah Ari Lasso ini menjadi pengingat bagi semua orang untuk selalu menjaga keamanan data pribadi demi melindungi diri dari potensi ancaman yang dapat merugikan.

Berita Terkait
News Update