Di samping itu, Yoo Ah In adalah aktor berbakat yang telah tampil dibeberapa film maupun drama Korea populer termasuk drakor Cgicago Typewriter dan Hellbound.
Berbagai penghargaan sejak ia debut di tahun 2003 menunjukkan bahwa ia merupakan aktor yang bertalenta. Kasus yang menimpa Yoo Ah In ini pun disayangkan publik.