Demikian berbagai syarat yang harus dipenuhi oleh Anda kalau mau mendapatkan bansos dari kemensos.
Tentunya daftar tersebut harus sesuai dengan ketentuan. Supaya ketika mau mengajukan bansos, Anda bisa mendapatkannya.
Untuk daftar bansos bisa melalui kantor dinas sosial, bantuan desa tempat tinggal Anda, atau melalui Aplikasi Cek Bansos.
Disclaimer: Proses penyaluran dana bansos hanya diketahui oleh pemerintah saja.