Baca Juga: Selamat Saldo Rp1.100.000 Cair ke KKS BNI dari Bansos PKH, Ini Cara Cek Saldo Bansos
Dampak KPM Menolak Graduasi Mandiri
Dilansir dari akun Youtube Pendamping Sosial, jika penerima didatangi untuk melakukan graduasi secara mandiri dan menyetujuiny maka bansos PKH akan dihentikan.
Sedangkan bantuan lain seperti Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT), Program Indonesia Pintar (PIP), PBI JKN dan lainnya tidak akan ikut terhenti jika masih layak.
Berbeda jika penerima menolak untuk gradasi mandiri dan akhirnya bansos dihentikan oleh pemerintah daerah maka bantuan yang diterima akan dihentikan.
Untuk itu, penerima juga perlu mengevaluasi keadaan agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.
Jika termasuk kedalam kategori alasan bansos dihentikan seperti di atas maka, sebaiknya penerima segera mengkonfirmasi hal tersebut kepada pendamping sosial masing-masing.