Setelah itu, ikuti langkah-langkah ini:
1. Pakai Fitur “Minta” di Aplikasi DANA
- Buka aplikasi DANA, lalu pilih fitur “Minta” yang ada di pojok kanan atas layar.
- Masukkan jumlah uang yang mau kamu pinjam (contoh: Rp1.500.000).
- Klik Lanjutkan.
- Tambahkan catatan seperti "Pinjaman saldo DANA" biar yang minjemin ngerti tujuan transaksinya.
- Klik Lanjutkan lagi.
2. Salin Link Permintaan Pinjaman
- Setelah itu, klik ikon titik tiga di bagian bawah layar.
- Pilih opsi Salin Link.
- Jangan lupa screenshot (tangkapan layar) buat bukti permintaan pinjaman kamu.
Baca Juga: Keren! Kamu Bisa Klaim Saldo DANA Gratis hingga Rp250.000 dengan Cara Berikut ini
3. Posting di Grup Facebook Pinjaman DANA
- Buka aplikasi Facebook, cari grup Pinjaman Saldo DANA 2024 atau grup sejenis yang banyak anggotanya.
- Gabung dulu kalau kamu belum jadi anggota.
- Buat postingan baru dengan upload screenshot tadi.
- Tempelkan link permintaan pinjaman yang udah kamu salin.
- Tambahkan info pribadi kayak nama sesuai KTP, alamat sesuai KTP, dan nomor handphone aktif biar pemberi pinjaman bisa hubungi kamu.
- Klik Posting dan tunggu proses verifikasi.
- Setelah posting, kamu tinggal nunggu maksimal 24 jam buat dapet respons dari calon pemberi pinjaman.
- Kalau ada yang mau minjamin, mereka bakal hubungi kamu lewat nomor yang udah kamu kasih.
Memang sih, pinjam uang lewat DANA tanpa pakai Dana Cicil atau Dana Paylater bisa dilakukan dengan cara ini.
Tapi, tetap hati-hati ya! Pastikan kamu gabung di grup yang terpercaya biar terhindar dari penipuan.
Semoga cara ini bermanfaat dan bikin kamu lebih mudah dapetin pinjaman. Selamat mencoba!