Anak Pertama Mahalini dan Rizky Febian Berjenis Kelamin Perempuan, Zairee Selina Quinlyn Kareema Febian

Minggu 16 Feb 2025, 15:01 WIB
Rizky Fabian dan Mahalini resmi menjadi orang tua. (Sumber: Instagram @rizkyfbian)

Rizky Fabian dan Mahalini resmi menjadi orang tua. (Sumber: Instagram @rizkyfbian)

" Aaa selamat akhirnya aku punya ponakan lagi" tulis akun instagram @raturizqi.

Tak hanya netizen sederet artis pun turu mengucapkan selamat atas kelahiran anak pertama mereka.

"Alhamdulilah selamat a'iky dan kaka linin." tulis akun Instagram @indrajegel.

Berita Terkait
News Update