1. Givvy Coin Collector
Pertama ada Givvy Coin Collector yang merupakan aplikasi penghasil saldo DANA dengan cara mengumpulkan koin dari berbagai aktivitas. Kamu bisa selesaikan misi seperti menonton iklan dan mining otomatis. Koin yang terkumpul nantinya dapat dikonversi menjadi saldo DANA.
2. TikTok
Siapa yang tidak tahu aplikasi TikTok, platform berbagi konten video yang sangat populer. Aplikasi ini bisa kamu manfaatkan untuk mendapatkan saldao DANA dengan mengerjakan misi harian seperti menonton video.
Selain itu kamu juga bisa mengumpulkan koin saldo DANA lebih banyak dengan live streaming atau misi undangan TikTok.
3. SnackVideo
SnackVideo adalah aplikasi populer yang memungkinkan pengguna mendapatkan uang dengan menonton video pendek. Reward yang diperoleh dapat ditukar dengan saldo DANA.
4. BuzzBreak
Aplikasi BuzzBreak memberikan keuntungan saldo DANA dengan hanya membaca berita atau menonton video yang ada di dalamnya. Setiap aktivitas dan misi harian akan berhadiah poin yang dapat ditukarkan menjadi saldo DANA gratis.
5. Shopee Tanam
Fitur ini tersedia di aplikasi Shopee. Shopee Tanam adalah mini game dengan cara menumbuhkan tanaman virtual. Setelah panen, pengguna bisa mendapatkan bonus hadiah berupa saldo DANA, koin Shopee, atau voucher belanja.