Aplikasi-aplikasi ini menawarkan berbagai jenis survei dengan imbalan yang menarik. Mari kita simak pembahasannya!
3 Aplikasi Penghasil Uang Gratis
- LifePoints
- LifePoints merupakan salah satu aplikasi survei berbayar yang memungkinkan penggunanya memperoleh uang dengan mengisi kuesioner.
- Semakin banyak survei yang diselesaikan, maka semakin besar pula hadiah yang bisa diklaim.
Baca Juga: Jawab Survei di Aplikasi Penghasil Uang Berikut ini dan Klaim Saldo DANA Gratisnya
- Google Opinion Rewards
- Google Opinion Rewards merupakan salah satu aplikasi survei resmi dari Google, yang memungkinkan pengguna mendapatkan imbalan dengan menjawab survei singkat.
- Setiap survei yang berhasil diselesaikan akan memberikan kredit Google Play untuk pengguna Android, atau saldo PayPal bagi pengguna di beberapa negara tertentu.
- Survei yang diberikan biasanya terkait opini tentang layanan, kebiasaan pengguna, serta pengalaman belanja.
- YouGov
- YouGov adalah platform survei global yang membayar pengguna untuk memberikan pendapat mereka mengenai berbagai topik, mulai dari politik, ekonomi, hingga produk dan gaya hidup.
- Setelah menyelesaikan survei, pengguna akan mendapatkan poin yang dapat ditukar dengan uang tunai, voucher belanja, atau saldo PayPal. Aplikasi ini cukup terpercaya dan sudah digunakan oleh jutaan orang di seluruh dunia.
Baca Juga: Saldo DANA Senilai Rp50 Ribu Berhasil Ditarik dengan Aplikasi Penghasil Uang Ini! Buktikan Sekarang
Itulah 3 aplikasi penghasil uang yang tugasnya tidak ribet dan bikin bosan. Anda bisa mendapatkan saldo DANA hanya dengan mengisi survei di aplikasi-aplikasi tersebut.
Lumayan, kan, bisa dapat uang jajan tambahan hanya dengan mengisi survei? Yuk, langsung saja coba aplikasinya!
DISCLAIMER: Artikel ini merupakan informasi yang bersifat umum, dan tidak bertanggungjawab atas kegagalan dalam mendapatkan panghasilan. Pastikan lakukan riset sebelum memutuskan menggunakan aplikasi.