Untuk mendapatkan poin sempurna di laga melawan Semen Padang, Lefundes tidak muluk-muluk "Skor 1-0 sudah cukup. Saya datang kesini tentu untuk meraih tiga poin" lanjutnya lagi.
Kendatipun begitu, pelatih asal Brazil ini tetap mengakui bahwa Semen Padang, merupakan tim yang bagus.
"Sekarang permainan mereka lebih bagus daripada paruh pertama" tutup Fabio Lefundes.