POSKOTA.CO.ID - Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang diselenggarakan sejumlah bank Himbara atau swasta sangat membantu sejumlah masyarakat di Tanah Air. Namun, tidak sedikit pengajuannya lambat diproses. Kira-kira apa saja penyebabnya?
KUR menjadi salah satu solusi untuk para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk mengembangkan usaha agar lebih maju dan mampu mendongkrak ekonomi.
Maka dari itu, sangat disayangkan apabila proses pengajuaannya justru kambat atau bahkan tidak diproses sama sekali. Kendati, biasanya masalah ini terjadi bukan tanpa sebab.
Tentu ada beberapa faktor yang menyebabkan pengajuan lambat diprosesnya. Nah, untuk mengetahui jawabannya maka simaklah informasi selengkapnya berikut ini.
Baca Juga: KUR BRI 2025: Cara Daftar Offline dan Online serta Tabel Angsuran Terbaru
Apa yang Dimaksud KUR?
Melansir situs seb web kur.ekon.go.id, KUR merupakan suatu program pembiaayan dari pemerintah untuk memperkuat modal usaha sekaligus investasi dalam rangka mengembangkan sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM).
Maka dari itu pada dasarnya syarat penerima KUR salah satunya adalah pelaku UMKM telah menjalankan usaha atau bisnisnya selama 6 bulan, bukan yang baru membuka bisnis.
Penyebab Pengajuan KUR Lambat Diproses Bank
Mengutip kanal YouTube evan alzaed pada Kamis, 14 Februari 2025, ada beberapa penyebab dari masalah ini.
Maka dari itu Anda harus simak secara baik-baik agar bank baik itu BNI, BRI, BSI, hingga BCA dapat menyetujui pengajuan dengan cepat. Berikut beberapa penyebabnya:
Baca Juga: Cara Ajukan KUR BRI 2025 dengan Mudah, Cek Syarat Terbarunya!
1. Berkas Tidak Lengkap
Penyebab pertama pengajuan KUR Anda tidak diproses adalah karena berkas tidak lengkap. Maka, penting bagi Anda untuk memastikan kelengkapan berkas sebelum mengajukan.