POSKOTA.CO.ID - Kredit Usaha Rakyat (KUR) dapat menjadi solusi bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) dalam pembiayaan usahanya.
Salah satu penyalur program pinjaman KUR ini adalah Bank Rakyat Indonesia (BRI).
KUR BRI jadi pilihan UMKM, karena menawarkan plafon fleksibel dengan syarat yang relatif mudah dan proses pengajuan yang cepat.
Tak hanya itu, pinjaman program pemerintah ini bisa diakses tanpa jaminan untuk nominal plafon tertentu. Lebih lanjut, tawaran suku bunga pun terjangkau yaitu enam persen efektif per tahun.
Baca Juga: KUR BRI 2025: Tabel Angsuran dan Simulasi Pinjaman dengan Tenor Panjang
Sehingga UMKM yang mengajukan pinjaman, dapat mencicil kreditnya dengan nominal yang terjangkau.
Plafon dari KUR BRI ini tersedia mulai dari Rp5 juta - Rp50 juta untu KUR Mikro dan bisa diajukan tanpa jaminan. Kemudian Rp100 juta - Rp500 juta untuk KUR Kecil dan pengajuannya harus menggunakan dokumen agunan.
Jangka waktu angsuran KUR BRI 2025 ini tersedia selama 12 - 60 bulan dengan bunga rendah.
Baca Juga: Begini Caranya Agar Pengajuan KUR BRI 2025 Cepat Disetujui
Cara agar Pengajuan KUR BRI 2025 Cepat Disetujui
Meski menawarkan proses pinjaman yang cepat, namun debitur tetap harus memenuhi ketentuan yang ditetapkan oleh pihak bank.
Selain, persyaratan ada sejumlah faktor pendukung yang bisa menjadikan dana KUR BRI cair lebih cepat, antara lain: