NIK e-KTP Terdata DTKS Akan Cairkan Dana Bansos Rp600.000 dari BPNT Alokasi Januari -Maret 2025, Simak Informasinya di Sini!

Kamis 13 Feb 2025, 21:58 WIB
NIK e-KTP Terdata DTKS Akan Cairkan Dana Bansos Rp600.000 dari BPNT Alokasi Januari -Maret 2025. (Sumber: Pinterest)

NIK e-KTP Terdata DTKS Akan Cairkan Dana Bansos Rp600.000 dari BPNT Alokasi Januari -Maret 2025. (Sumber: Pinterest)

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) akan dicairkan pemerintah melalui KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) milik KPM yang sudah terhubung dengan Bank Himbara yaitu Bank Mandiri, BRI, BNI, atau BSI.

Sekarang KPM dapat mengecek status pencairan bansos BPNT tahap 1 2025, lewat website resmi yang telah dibuat Kemensos agar informasi yang di dapat valid.

Cara Cek Status Pencairan BPNT 2025

1. Kunjungi situs cekbanso.kemensos.go.id.

2. Masukan alamat lengkap sesuai dengan NIK KTP.

3. Isi data diri dan nama lengkap sesuai dengan KTP.

4. Masukan captcha dengan benar untu verifikasi.

5. Klik tombol 'Cari Data'

6. Tunggu proses pencarian beberapa menit.

7. Hasil pencairan akan muncul di layar yang berisi informasi status penerimaan dan pencairan bansos BPNT.

Dengan Informasi di atas, KPM dapat mengetahui cara mengecek informasi status pencairan bansos BPNT alokasi Januari - Maret 2025 secara berkala lewat situs web resmi yang dibuat pemerintah.

Berita Terkait

News Update