Pertama, kamu bisa langsung membuka website Song Reviewer melalui browser di perangkat kamu. Karena website ini berbasis internasional, kamu akan menemukan tampilan berbahasa Inggris.
Untuk memulai, kamu hanya perlu mendaftar di website tersebut. Proses pendaftarannya sangat mudah. Isi beberapa data pribadi seperti nama, email, nomor telepon, dan memilih perangkat yang digunakan.
Diminta untuk menjawab beberapa pertanyaan, seperti apakah kamu sudah memiliki pengalaman kerja sebelumnya dan berapa banyak jam yang berencana untuk bekerja per minggu.
Baca Juga: Selain Saldo DANA Gratis, Ini Cara Dapat Voucher di Berbagai Gerai dan Pulsa Hingga Rp50.000!
Setelah mendaftar, kamu hanya tinggal menunggu email konfirmasi dari Song Reviewer. Jika di terima, kamu akan mulai mendapatkan tugas untuk mendengarkan musik dan memberikan ulasan.
Memang untuk mendapatkan uangnya tidak bisa langsung dikirimkan ke aplikasi dompet elektronik DANA, harus melalui PayPal terlebih dahulu.
Cara Hubungkan Paypal ke DANA
1. Masuk akun PayPal.
2. Klik ikon 3 garis pada bagian kiri atas.
3. Pilih menu "Option".
4. Pilih "Wallet".
5. Klik "Hubungkan Bank".