Cara Mengaktifkan Fitur Verifikasi Dua Langkah WhatsApp, Cegah Keamanan dengan Keamanan Berlapis

Kamis 13 Feb 2025, 17:00 WIB
Ilustrasi fitur verifikasi dua langkah WhatsApp untuk keamanan berlapis

Ilustrasi fitur verifikasi dua langkah WhatsApp untuk keamanan berlapis

Cara Mengaktifkan Fitur Passkey

Buka aplikasi WhatsApp

Klik ikon “titik tiga” di pojok kanan atas

Pilih “pengaturan”, lalu klik “akun”

Pilih opsi “passkey/kunci sandi”

Klik “buat kunci sandi”

Kemudian, akan muncul pop-up konfirmasi pembuatan passkey, klik “lanjutkan”

Buat passkey berdasarkan jenis yang ingin anda buat seperti PIN, sidik jari, atau pemindai wajah

Berita Terkait
News Update