Saldo Dana Bantuan PIP 2025 Rp1.800.000 Akan Cair ke Rekening SimPel Anak Sekolah dengan NIK dan NISN Terdaftar, Cek Batas Tanggal Aktivasinya

Rabu 12 Feb 2025, 22:23 WIB
Saldo Bantuan PIP 2025 senilai Rp1.800.000 siap cair ke rekening SimPel anak sekolah dengan NIK dan NISN terdaftar. Cek batas tanggal aktivasi untuk proses pencairan yang lancar. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemdikbud)

Saldo Bantuan PIP 2025 senilai Rp1.800.000 siap cair ke rekening SimPel anak sekolah dengan NIK dan NISN terdaftar. Cek batas tanggal aktivasi untuk proses pencairan yang lancar. (Sumber: Poskota/Neni Nuraeni/Kemdikbud)

Baca Juga: Dana Bansos BPNT Tahap 1 2025 Fix Akan Cair 3 Bulan Rp600.000 untuk Alokasi Januari-Maret, Cek Status Terbaru di Situs Resmi Kemensos

- Jenjang SMA: 237.633 peserta didik

- Jenjang SMK: 190.181 peserta didik.

"Jika kamu termasuk dalam SK nominasi penerima PIP tahun 2024 dan belum melakukan aktivasi rekening, segera lakukan aktivasi sebelum batas waktu yang telah ditentukan, yaitu 28 Februari 2025," imbuhnya.

Persyaratan Aktivasi Rekening PIP

Untuk melakukan aktivasi rekening PIP, terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi, sesuai dengan jenjang pendidikan masing-masing. Diantaranya:

1. Untuk Jenjang SD dan SMP

- Membawa surat keterangan aktivasi rekening PIP dari Kepala Sekolah.

- Membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP), Kartu Keluarga (KK), atau surat keterangan domisili orang tua/wali.

- Mengisi formulir pembukaan rekening PIP dari bank penyalur yaitu Bank BRI.

Catatan: Aktivasi rekening harus didampingi oleh orang tua atau wali.

2. Untuk Jenjang SMA dan SMK

- Membawa surat keterangan aktivasi rekening PIP dari Kepala Sekolah.

- Membawa KTP, kartu pelajar, atau KK.

- Mengisi formulir pembukaan rekening PIP dari bank penyalur yaitu Bank BNI.

Berita Terkait
News Update