Ini Cara Membedakan Link DANA Kaget Asli dan Palsu agar Terhindar dari Penipuan

Selasa 11 Feb 2025, 18:53 WIB
Berikut ini cara membedakan Link DANA Kaget palsu dan Link DANA Kaget asli. (dana/edited Dadan Triatna)

Berikut ini cara membedakan Link DANA Kaget palsu dan Link DANA Kaget asli. (dana/edited Dadan Triatna)

Baca Juga: Klik dan Klaim Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini! Saldo DANA Gratis Cair Rp100.000 ke Dompet Elektronik

3. Domain

Domain DANA asli ditandai dengan alamat dana.id dan untuk semakin mempertegas keasliannya biasanya pengirim akan mencantumkan kode pengirimnya.

4. Dialihkan usai Klik Link

Link yang asli akan membawa pengguna ke aplikasi DANA untuk melanjutkan proses klaim saldo gratis. Sedangkan, link palsu akan mengalihkan pengguna ke website atau aplikasi lain.

Demikian beberapa perbedaan dari link DANA kaget palsu dan link DANA kaget yang asli agar terhindar dari penipuan.

Disclaimer: Hati-hati dalam menggunakan link aktif. Pastikan legalitas atau sumber resmi dan terpercaya agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Berita Terkait

News Update