Siapkan E-KTP dan Hp untuk Daftar Bansos BPNT, Cek Caranya di Sini

Senin 10 Feb 2025, 22:50 WIB
Inilah cara daftar bansos BPNT.(PosKota/Nur Rumsari)

Inilah cara daftar bansos BPNT.(PosKota/Nur Rumsari)

POSKOTA.CO.ID - Dengan menggunakan hp Anda bisa loh mendaftar bantuan sosial (bansos) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).

Anda bisa menyiapkan seperti data sesuai e-KTP, Kartu Keluarga (KK), foto, swafoto, dan lainnya.

Saat ini pemerintah memudahkan bagi warga untuk mendaftar bansos BPNT salah satunya dengan menggunakan aplikasi cek bansos.

Dengan menggunakan aplikasi ini anda bisa langsung terdaftar sebagai penerima apabila telah diverifikasi oleh Kemensos.

Baca Juga: Cara Daftar Bansos KIP Kuliah 2025, Raih Bantuan Saldo Dana Hingga Rp 1,4 Juta untuk Mahasiswa

Dengan terdaftarnya sebagai penerima Bansos maka untuk 2 bulan sekali Anda bisa mendapatkan saldo dana Rp400.000 per tahapnya. Adapun dana disalurkan seperti yang tercantum berikut ini:

Tahap 1: Januari-Februari

Tahap 2: Maret-April

Tahap 3: Mei-Juni

Tahap 4: Juli-Agustus

Tahap 5: September-Oktober

Berita Terkait
News Update