Hanya dengan menyelesaikan misi harian atau memenangkan pertandingan, kamu bisa mengumpulkan poin yang bisa ditukarkan menjadi saldo DANA gratis.
4. Pakai Promo atau Cashback DANA
DANA sering mengadakan promo menarik, seperti cashback atau diskon khusus bagi pengguna baru maupun pengguna setia.
Manfaatkan promo ini untuk mendapatkan saldo DANA gratis yang bisa langsung cair ke dompet elektronik sebagai tambahan tanpa harus mengeluarkan uang lebih.
Itu dia beberapa cara klaim saldo DANA gratis yang bisa kamu coba sekarang juga. Selamat mencoba, keuntungan untuk mengisi cuan tamabahan di dompet elektronik kamu hari ini.
DISCLAIMER: Harap diperhatikan bahwa jumlah saldo DANA gratis yang tercantum di atas bukanlah jumlah yang berlaku untuk semua pengguna.
Nominal saldo yang diterima oleh setiap pengguna dapat berbeda-beda, tergantung pada berbagai faktor, termasuk keberuntungan saat melakukan klaim.