PANRB Beri Sinyal CPNS 2025 akan Dibuka, Cek 10 Instansi yang Bakal Tersedia Formasi Lulusan SMA/SMK

Minggu 09 Feb 2025, 19:32 WIB
Ilustrasi peserta tes CPNS. (Sumber: MenPANRB)

Ilustrasi peserta tes CPNS. (Sumber: MenPANRB)

Baca Juga: Pelamar CPNS 2025 Wajib Tahu! Intansi Pusat vs Daerah, Cek Perbandingannya agar Tak Salah Pilih Formasi

Badan Intelijen Negara

  • Formasi: Pengelola administrasi intelijen.

Kementerian Perhubungan

  • Formasi: Pengawas salvage dan pekerjaan bawah air, Teknisi menara suar, Penjaga menara suar.

Kemendikbud

  • Formasi: Polisi khusus cagar budaya (SLTA Sederajat), Penata pameran (SMK Teknik Bangunan/Desain Grafis/Multimedia).

Meski sinyal adanya pendaftaran CPNS 2025, namun pemerintah belum mengumumkan jadwal resmi untuk rekrutmennya.

Baca Juga: Jadwal Pembukaan CPNS 2025 Insyaallah Dibuka Agustus 2025? Begini Penjelasan MenPAN RB

Oleh karena itu, bagi calon pelamar yang masih menantikan pendaftaran bisa memantau informasi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) atau KemenPANRB.

Selain itu, calon pelamar juga bisa melihat portal pendaftaran CPNS di sscasn.bkn.go.id.

Berita Terkait

News Update