Cara Isi Saldo SeaBank Lewat DANA Tanpa Biaya Admin

Minggu 09 Feb 2025, 18:24 WIB
Cara top up saldo SeaBank via DANA. (Sumber: SeaBank)

Cara top up saldo SeaBank via DANA. (Sumber: SeaBank)

Jika semua syaratnya terpenuhi, proses pengisian saldo SeaBank via DANA ini bisa dilakukan dengan sangat mudah.

Baca Juga: Cara Transfer Uang dari SeaBank ke Dompet Elektronik DANA

Lebih jelasnya bisa langsung saja ikuti panduan singkat di bawah ini:

  1. Buka Aplikasi DANA: Buka aplikasi e-wallet DANA di Hp dan login ke dalam akun.
  2. Pilih Menu "Kirim": Selanjutnya pilih opsi "Kirim", lalu pilih "Kirim ke Bank" di aplikasi DANA.
  3. Tambah Rekening Baru: Untuk mengirim saldo ke SeaBank, bisa klik "Tambah Rekening Baru" untuk mulai proses transfer.
  4. Pilih SeaBank: Pada opsi bank yang tersedia, silahkan cari dan pilih "SeaBank Indonesia".
  5. Masukkan Nomor Rekening: Selanjutnya isi nomor rekening SeaBank Anda yang akan diisi saldo.
  6. Masukkan Nominal Transfer: Berikutnya isi nominal saldo yang akan ditransfer ke akun SeaBank.
  7. Konfirmasi Transfer: Pastikan data yang telah dimasukkan benar, jika sudah bisa masukkan PIN DANA untuk mengirim saldo.

Nah begitulah cara untuk mengisi saldo SeaBank lewat aplikasi e-wallet DANA. Silahkan ikuti panduan di atas untuk mengisi saldo SeaBank dan pastikan token bebas biaya admin masih tersedia di DANA supaya tidak mendapatkan potongan.

Berita Terkait

Cara Top Up Saldo OVO dari Bank Jago

Kamis 23 Jan 2025, 20:10 WIB
undefined

Cara Top Up Kartu Flazz di BCA Mobile

Minggu 26 Jan 2025, 12:37 WIB
undefined

Cara Mudah Top Up Saldo DANA dari SeaBank

Minggu 26 Jan 2025, 20:09 WIB
undefined

Cara Top Up Saldo Flazz di Tokopedia

Senin 27 Jan 2025, 15:47 WIB
undefined

Cara Top Up Saldo Flazz BCA di Aplikasi OVO

Minggu 02 Feb 2025, 18:11 WIB
undefined

News Update