Pemilik NIK e-KTP Ini Menerima Dana Bansos PKH 2025, Cek Jadwal Pencairannya!

Sabtu 08 Feb 2025, 17:42 WIB
Informasi jadwal pencairan dan penerima dana bansos PKH 2025. (Sumber: Poskota/Della Amelia)

Informasi jadwal pencairan dan penerima dana bansos PKH 2025. (Sumber: Poskota/Della Amelia)

4. Ketik kode captcha yang tersedia untuk proses verifikasi keamanan.

5. Klik tombol “Cari Data”, lalu tunggu hingga sistem menampilkan informasi terkait status penerimaan bansos PKH Anda.

Pastikan untuk rutin mengecek informasi ini agar tidak ketinggalan update terkait pencairan dan distribusi bantuan dari pemerintah.

Sejalan dengan itu, Anda perlu mengetahui jadwal pencairan dana bansos PKH 2025 yang telah ditetapkan oleh pemerintah.

Bantuan sosial PKH dibagi menjadi 4 tahap mulai dari Januari hingga Desember 2025.

Dengan adanya jadwal pencairan yang terstruktur, diharapkan program PKH dapat tersalurkan dengan lebih efektif dan tepat sasaran.

Jadwal Pencairan PKH 2025

Pada tahun 2025, pencairan dana bantuan PKH direncanakan berlangsung setiap bulan.

Namun, hingga saat ini, belum ada kepastian mengenai pencairan pada bulan Januari.

Oleh karena itu, masyarakat yang menerima bantuan diimbau untuk menunggu pengumuman resmi dari pemerintah.

Pencairan PKH dilakukan dalam empat tahap dalam setahun, dengan jadwal sebagai berikut:

• Tahap 1: Januari, Februari, Maret

• Tahap 2: April, Mei, Juni

Berita Terkait

News Update