Uang Gratis Rp450.000 Dana Bansos KJP Plus Tahap 2 Tahun 2024 Telah Cair ke ATM Bank DKI, Periksa NIK dan NISN Siswa

Jumat 07 Feb 2025, 22:05 WIB
Ilustrasi para siswa penerima saldo dana banos KJP Plus Tahap 2 tahun 2024. (Sumber: Pixabay/stokpic)

Ilustrasi para siswa penerima saldo dana banos KJP Plus Tahap 2 tahun 2024. (Sumber: Pixabay/stokpic)

Dana tambahan untuk pembayaran SPP sebesar Rp170.000 per bulan yang diberikan selama enam bulan. 

Cara Cek Penerima KJP 2024

Bagi Anda yang ingin mengetahui apakah nama dan NISN nya terdata jadi penerima KJP, Anda dapat mengikuti panduan di bawah ini.

Masuk ke situs kjp.jakarta.go.id
Selanjutnya, pilih menu "Periksa Status Penerima KJP"
Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK)
Pilih tahun 2024 pada kolom yang tersedia
Kemudian, pilih tahap II dan klik "Cek"
Sistem kemudian akan menampilkan data-data terkait nama Anda

Berita Terkait
News Update