Penipuan Lewat AI Marak, Pakar Sebut Pemerintah Tak Pernah Siap

Jumat 07 Feb 2025, 21:15 WIB
Penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap kasus penipuan melalui video deepfake Presiden Prabowo Subianto dan Menteri Keuangan Sri Mulyani, Jumat, 7 Februari 2025. (Sumber: Poskota/Ali Mansur)

Penyidik Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap kasus penipuan melalui video deepfake Presiden Prabowo Subianto dan Menteri Keuangan Sri Mulyani, Jumat, 7 Februari 2025. (Sumber: Poskota/Ali Mansur)

Kemudian terkait dengan imbauan kepada masyarakat terkait adanya kejahatan berbasis teknologi, kata Arti, pemerintah harus harus memiliki strategi pendekatan komunikasi yang efektif. Sehingga apa yang pesankan pemerintah bisa membekas di masyarakat. Karena memang, Ardi mengakui, masyarakat juga sering abai dengan imbauan-imbauan pemerintah.

"Setiap hari ada imbauan, hari ini ingat besok lupa, itu kan masyarakat kita gitu. Artinya strategi komunikasinya keliru," tegas Ardi.

Berita Terkait

News Update