NIK e-KTP Milik Anda Masuk Dalam Data Penerima Saldo Dana Rp750.000 dari Bansos PKH Tahap 1 2025, Simak Proses Penyalurannya!

Jumat 07 Feb 2025, 12:09 WIB
Ilustrasi pencairan saldo dana bansos PKH. (Sumber: Poskota/Risti Ayu Wulansari)

Ilustrasi pencairan saldo dana bansos PKH. (Sumber: Poskota/Risti Ayu Wulansari)

Berikut adalah rincian dana bantuan yang disalurkan oleh bansos PKH kepada setiap kategori penerima bantuan.

Rincian Nominal Dana Bantuan PKH 2024

Ibu hamil dan masa nifas: Rp.750.000 per tahap atau Rp.3.000.000 per tahun.

Balita (usia 0-6 tahun): Rp.750.000 per tahap atau Rp.3.000.000 per tahun.

Siswa Sekolah Dasar (SD): Rp.225.000 per tahap atau Rp.900.000 per tahun.

Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP): Rp.375.000 per tahap atau Rp.1.500.000 per tahun.

Siswa Sekolah Menengah Atas (SMA): Rp.500.000 per tahap atau Rp.2.000.000 per tahun.

Lansia berusia 70 tahun ke atas: Rp.600.000 per tahap atau Rp.2.400.000 per tahun.

Penyandang disabilitas berat: Rp.600.000 per tahap atau Rp.2.400.000 per tahun.

Baca Juga: Subsidi Saldo Dana Bansos BPNT Akan Segera Diterima Pemegang NIK e-KTP yang Datanya Telah Diverifikasi Oleh Pemerintah Sebagai KPM, Simak Status Terbarunya!

Jadwal Pencairan Dana Bansos PKH 2025

Pencairan dana bansos PKH dilakukan dalam empat tahap sepanjang tahun dengan jadwal sebagai berikut:

Tahap 1: Januari – Maret 2025

Tahap 2: April – Juni 2025

Berita Terkait

News Update