Masih Menanti Rekrutmen CPNS 2025? 5 Instansi Ini Tawarkan Gaji Tinggi, Cek Daftarnya!

Jumat 07 Feb 2025, 17:06 WIB
Ilustrasi seleksi CPNS. (Sumber: Menpan-RB)

Ilustrasi seleksi CPNS. (Sumber: Menpan-RB)

POSKOTA.CO.ID - Proses rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) di tahun 2025 masih dinantikan oleh masyarakat Indonesia.

Pasalnya, bekerja sebagai pegawai negeri sipil (PNS) masih menjadi pekerjaan impian kebanyakan warga Indonesia, karena dinilai menawarkan stabilitas karier serta adanya jaminan hari tua (JHT).

Hingga saat ini belum ada informasi resmi seputar jadwal pendaftaran CPNS 2025. Namun sinyal kemungkinan adanya proses rekrutmen menunjukan lampu hijau.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB), Rini Widyantini memberikan gambaran jumlah formasi yang masih tersedia sekira 300-400 ribu formasi untuk berbagai instansi dan kementerian serta lembaga baru.

Baca Juga: 2 Jabatan Ini Tersedia Pada Seleksi CPNS 2025, Apakah Pendaftaran Sudah Dibuka?

Tetapi jumlah tersebut merupakan perkiraan, dan belum dapat dipastikan jumlah pastinya.

Hingga saat ini, pemerintah masih belum mengumumkan proses rekrutment CPNS 2025 dan belum memberikan informasi secara rinci.

Sambil menunggu adanya kabar terbaru terkait seleksi CPNS 2025, kiranya penting untuk mengetahui instansi mana saja yang memberikan gaji tinggi.

Baca Juga: CPNS 2025: 400 Ribu Formasi Diprediksi Siap Dibuka untuk Mengisi Kementerian Baru, Ini Besaran Gaji dan Tunjangannya

Daftar Instansi dengan Gaji Tinggi

Berikut ini sejumlah instansi yang menawarkan tunjangan tinggi untuk pegawainya, antara lain:

Direktorat Jenderal Pajak (DJP)

Direktorat Jenderal Pajak (DJP) menjadi incaran utama para peserta seleksi karena menawarkan gaji dan tunjangan yang cukup menarik.

Berita Terkait
News Update