Berikut Jenis KUR Bank Mandiri Februari 2025 dan Cara Pengajuannya

Jumat 07 Feb 2025, 17:51 WIB
Simak informasi tabel angsuran KUR Bank Mandiri. (Sumber: bankmandiri.co.id)

Simak informasi tabel angsuran KUR Bank Mandiri. (Sumber: bankmandiri.co.id)

KUR Khusus

Tidak ada jangka waktu yang ditentukan, hanya saja suku bunga 6 persen efektif per tahun dan limit kredit sampai dengan Rp 500 juta.

KUR Kecil

Jangka waktu KMK maksimal 4 tahun dan KI maksimal 5 tahun. Untuk suku bunga 6 persen – 9 persen efektif per tahun dengan limit kredit >Rp 100 juta – Rp 500 juta.

KUR PMI/KUR TKI

Jangka waktu KMK maksimal 4 tahun dan KI maksimal 5 tahun. Suku bunga 6 persen efektif per tahun dengan limit kredit maksimal Rp 100 juta.

Baca Juga: Bank Mandiri Dorong Pertumbuhan Aset dengan Digitalisasi dan Ekosistem Wholesale

Cara Mengajukan KUR Bank Mandiri

Nasabah bisa langsung datang ke kantor cabang Bank Mandiri dengan membawa dokumen lengkap. Setelah pengajuan pihak bank melakukan verifikasi data dan survey usaha untuk memastikan kelayakan mendapat KUR.

Jika disetujui, nasabah akan menandatangani perjanjian kredit. Kemudian dana KUR akan dicairkan ke rekening Bank Mandiri nasabah.

Berita Terkait

News Update